Friday, December 19, 2014

Cara mengganti Walpaper Komputer/Laptop menjadi keren

Mengganti bacground

Gambar oh gambar. Terkadang banyak dari kita yang pengen narsis untuk membuat sesuatu hal, mulai dari social jejaringan seperti facebook sampai gambar unyu-unyu yang ditempel di dinding kamar hingga membuat berbagai macam corak yang sangat NORAK!!!. Hehehe.

Kali ini Admin akan memberi sebuah pelajaran mengenai komputer. Yaitu mengenai mengganti walpaper komputer.

Sebuah pertanyaan akan muncul di benak seseorang.
Apa susahnya mengganti walpaper??
Jawabannya : Ini hanya untuk orang yang awam.

Baiklah ... kita mulai ...
1. Buka explorer atau dengan menekan kombinasi tombol keyboard gambar windows logo+huruf E
2. Cari gambar yang akan dijadikan walpaper
3. Klik kanan lalu pilih Set as Deskop Background
4. Lihat deh bagian deskop sudah berubah gambarnya ...

No comments:

Post a Comment